Guru Olahraga Mengamuk, Bakar Baju-Sepatu Siswa

Guru olahraga inipun membantah bahwa baju yang dibakarnya sejumlah 24 hingga 27 baju, namun hanya dua lembar baju, kecuali sepatu dan sandal memang ada sebanyak yang disampaikan itu, kata Robby.
Kasek SMPN 4 Seberida, Inhu, Riau Agumpita SPd saat ditemui di ruang kerjanya tidak berada di meja kerjanya, menurut sejumlah guru di sekolah itu, Kasek sedang rapat di Hotel Miki Mutiara Belilas, awak media ini berusaha mengkonfirmasinya melalui sambungan seluler, Kasek yang satu ini tidak berkenan dikonfirmasi, karena meski nada dering selulernya aktif, yang bersangkutan tak berkenan mengangkatnya.
Sama halnya KUPTD Pendidikan Kecamatan Seberida, Erni yang tidak pernah bersedia dikonfirmasi wartawan, meskipun melalui sms. (zp)
Tulis Komentar